Dilansir dari Encyclopedia Britannica, hubungan dagang antara masyarakat nusantara dengan para pedagang dari wilayah hindu-buddha menyebabkan adanya asimilasi budaya.
Bahasa Indonesia lahir dari Bahasa Melayu yang pada zaman dulu menjadi bahasa lingua franca, yakni bagasa perdagangan antarpulau di nusantara Dengan fakta tersebut, tepatnya 28 Oktober 1928, bahasa Melayu diangkat sebagai bahasa persatuan dan tahun 1945 diresmikan sebagai bahasa negara.
Kaciwit kulit kabawa daging = Kababawa kana hiji perkara, kabawa susah sanajan teu boga salah jeung henteu milu ulubiung perkarana. Artinya terbawa susah/terlibat masalah meskipun tidak salah/tidak ikut campur.