Bagaimana aturan membuat perubahan bentuk dalam membuat gambar dekoratif

Jawaban 1

Jawaban:

Cara membuat gambar dekoratif yaitu:

1. Menentukan ide atau konsep gambar dekoratif.

2. Alat dan bahan menggambar.

3. Membuat dasar gambar dekoratif.

4. Membuat motif gambar dekoratif.

5. Membuat variasi gambar dekoratif.

6. Mewarnai gambar dekoratif.

Pembahasan

Gambar dekoratif adalah gambar yang berupa gambar dekor. Gambar dekoratif biasanya digunakan untuk menghias bidang datar, seperti pada gambar dinding, hiasan keramik, motif batik, bordir dan juga sulaman. Gamar memiliki sifat sederhana tetapi menimbulkan kesan menyatu dengan suasana tempat.

Ada beberapa jenis gambar dekoratif, yaitu:

1. Dekoratif figuratif pemandangan, hewan, kota, misalnya pasar dan lukisan.

2. Dekoratif geometris yaitu gambar selain dari gambaran alam, misalnya gambar balok.

3. Dekoratif Alam Benda

4. Dekoratif Abstrak

Apakah kamu tahu jawabannya? Tambahkan di sini!

Can't find the answer?

Log in dengan Google

atau

Lupa password kamu?

Saya tidak punya akun, dan saya ingin Daftar

Pilih bahasa dan wilayah
How much to ban the user?
1 hour 1 day 100 years