Berikut adalah beberapa macam jenis daun yang digunakan untuk pewarna batik:
Batik adalah kain khas dari berbagai daerah di Indonesia. Kekhasan dari batik adalah motifnya yang diciptakan dengan cara menutup permukaan kain dalam lapisan-lapisan dengan menggunakan lilin dan mencelupkan kain tersebut ke dalam pewarna.
Ada dua jenis pewarna yang dapat diterapkan untuk mewarnai batik. Kedua jenis tersebut adalah pewarna alami dan pewarna sintetis. Pewarna alami adalah pewarna yang dibuat dari bahan-bahan alami, biasanya berupa daun, bunga, kulit, atau buah.
Berikut adalah beberapa pewarna alami untuk kain batik yang sering ditemukan penggunaannya:
Detail jawaban
Kelas: 2
Mapel: Seni Budaya
Bab: 5 - Cat Warna Bahan Alam
Kode: 2.19.5
#AyoBelajar
Penulis:
trevor769
Nilai jawaban:
5