12. Perhatikan pernyataan berikut.(1) pegunungan Bukit Barisan terdapat di Pulau Sumatera;(2) penduduk nelayan tersebar di sepanjang pesisir pantai;(3) kepulauan Raja Ampat dapat ditempuh dengan pesawat kecil;(4) daerah pedalaman Badui dapat ditempuh setelah melalui dua bukit;(5) untuk menemui pemukiman suku anak dalam harus berjalan kaki sejauh 7 km.Konsep geografi berkaitan dengan keterjangkauan ditunjukkan oleh nomor …. 5 poin A. (1), (2), dan (3) B. (1), (2), dan (4) C. (1), (4), dan (5) D. (2), (3), dan (5) E. (3), (4), dan (5)

Jawaban 1

Jawaban:

Konsep geografi berkaitan dengan keterjangkauan ditunjukkan oleh nomor (3), (4), dan (5). Konsep keterjangkauan adalah salah satu konsep geografi yang menganalisis fenomena geosfer berdasarkan sarana dan prasarana yang dapat digunakan untuk menjangkau suatu wilayah. Sarana dan prasarana yang dimaksud berkaitan dengan sarana transportasi dan komunikasi.

Penjelasan:

Geografi adalah ilmu yang mempelajari setiap feomena geosfer di bumi. Fenomena geosfer tersebut dapat berupa fenomena alam dan fenomena sosial. Dalam mengkaji setiap fenomena geosfer diperlukan konsep geografi. terdapat 10 konsep yang dapat digunakan, yaitu

  1. Konsep lokasi.
  2. Konsep jarak.
  3. Konsep pola.
  4. Konsep morfologi.
  5. Konsep keterjangkauan.
  6. Konsep aglomerasi.
  7. Konsep nilai kegunaan.
  8. Konsep diferensiasi area.
  9. Konsep keterkaitan wilayah.
  10. Konsep interaksi interdependensi.

Pelajari lebih lanjut materi tentang konsep geografi pada https://brainly.co.id/tugas/1093839.

#BelajarBersamaBrainly

Apakah kamu tahu jawabannya? Tambahkan di sini!

Can't find the answer?

Log in dengan Google

atau

Lupa password kamu?

Saya tidak punya akun, dan saya ingin Daftar

Pilih bahasa dan wilayah
How much to ban the user?
1 hour 1 day 100 years