Jawaban:
Reproduksi paraseksual bakteri ada tiga jenis :
1) Konjugasi : Perpindahan materi genetik dengan bantuan pili seks (jembatan sitoplasma)
2) Transduksi : Perpindahan materi genetik dengan bantuan virus
3) Transformasi : Perpindahan sebagian materi genetik tanpa melalui kontak langsung. Biasanya bakteri akan menyerap potongan DNA di sekitarnya yang masih berkerabat dengan bakteri tersebut.
SEMOGA MEMBANTU:)
Penulis:
bluelavf
Nilai jawaban:
10