kunci jawaban bahasa inggris kelas 9 halaman 29-30​

question img

Jawaban 1

Terjemahan dialognya⤵

Lina: "Aku merasa tidak enak badan. Aku masuk angin."

Udin: "Kamu harus ke dokter."

Beni: "Menurutku itu bukan ide bagus. Cukup istirahat saja dan banyak minum air, Lina."

Siti: "Aku setuju dengan pendapat Udin. Kamu harus periksa ke dokter, Lina. Kamu pucat sekali. Kupikir kamu harus minum obat."

Edo: "Aku tidak setuju denganmu, Siti. Tidak baik jika terlalu banyak minum obat. Lina, kamu istirahat saja, sering-sering minum air, serta konsumsi makanan yang sehat."

Dayu: "Menurutku, lebih baik kamu pulang, Lina. Ibu dan ayahmu lebih tau apa yang perlu kamu lakukan."

▶ Pembahasan

Pada soal, diminta untuk mengartikan dialog berikut ke bahasa Indonesia.

Lina: "I don't feel well. I'm catching a cold."

Udin: "You should go to the doctor."

Beni: "I don't think that's a good idea. Just take a good rest and drink a lot of water, Lina."

Siti: "I agree with Udin. You should go to the doctor, Lina. You look very pale. I think you need to take medicine."

Edo: "I don't agree with you, Siti. Too much medicine is not good. Lina, just take a rest, drink a lot of water, and eat only healthy food."

Dayu: "I think the best to do is go home, Lina. Your mom and dad know better what you should do."

~ Untuk mengartikan dialognya, maka terjemahkan per kata terlebih dahulu.

Kosakata:

  • I ⇾ aku; saya
  • Don't feel well ⇾ tidak enak badan
  • I'm (I am) ⇾ aku sedang/adalah
  • Catching a cold ⇾ masuk angin; flu
  • You ⇾ kamu; Anda
  • Should ⇾ harus; perlu
  • Go ⇾ pergi
  • To ⇾ ke
  • The doctor ⇾ dokter
  • I don't think ⇾ aku tidak berpikir/merasa
  • That's (that is)⇾ itu adalah/ialah
  • A good idea ⇾ ide bagus
  • Just ; only ⇾ hanya
  • Take a good rest ⇾ istirahat yang cukup
  • And ⇾ dan
  • Drink ⇾ minum
  • A lot of ⇾ berjumlah banyak
  • Water ⇾ air
  • Agree ⇾ setuju
  • Don't agree ⇾ tidak setuju
  • With ⇾ dengan
  • You look very pale ⇾ kamu terlihat pucat sekali; wajahmu pucat
  • Need ⇾ perlu; butuh
  • To take medicine ⇾ minum obat
  • Too much medicine ⇾ kebanyakan obat
  • Is not good ⇾ tidak baik/bagus
  • Eat ⇾ makan
  • Healthy food ⇾ makanan yang sehat
  • The best ⇾ yang terbaik
  • To do ⇾ untuk dilakukan
  • Is ⇾ adalah; ialah
  • Go home ⇾ pulang; pergi ke rumah
  • Your ⇾ kepunyaan/kepemilikan kamu
  • Mom ⇾ ibu
  • Dad ⇾ ayah
  • Know ⇾ tau; mengetahui
  • Better ⇾ lebih baik
  • What you should do ⇾ apa yang harus kamu lakukan

~ Lantas dari kosakata di atas, dapat diketahui terjemahan dialognya.

Tambahan:

  • Beberapa kosakata – yang memiliki arti lebih dari satu – boleh diubah atau disesuaikan (tergantung kemauan sendiri), namun pastikan agar makna aslinya tidak berubah.

▶ Kesimpulan

Terjemahan dialog antara Lina, Udin, Beni, Siti, Edo, dan Dayu (yang ada pada lampiran soal) adalah sebagai berikut.

  • Lina: "Aku merasa tidak enak badan. Aku masuk angin."
  • Udin: "Kamu harus ke dokter."
  • Beni: "Menurutku itu bukan ide bagus. Cukup istirahat saja dan banyak minum air, Lina."
  • Siti: "Aku setuju dengan pendapat Udin. Kamu harus periksa ke dokter, Lina. Kamu pucat sekali. Kupikir kamu harus minum obat."
  • Edo: "Aku tidak setuju denganmu, Siti. Tidak baik jika terlalu banyak minum obat. Lina, kamu istirahat saja, sering-sering minum air, serta konsumsi makanan yang sehat."
  • Dayu: "Menurutku, lebih baik kamu pulang, Lina. Ibu dan ayahmu lebih tau apa yang perlu kamu lakukan."

__

:: semoga membantu ::

゛Pelajari Lebih Lanjut ┐

Materi menerjemahkan kalimat ke bahasa Indonesia:

  • Perkenalan Hasnida → brainly.co.id/tugas/11446414
  • Perkenalan Max Bae → brainly.co.id/tugas/11534929
  • Teks aturan seragam sekolah → brainly.co.id/tugas/17868370
  • Perkenalan Tito Pesolima → brainly.co.id/tugas/11535237
  • "Give me an apology. I have lost your book" → brainly.co.id/tugas/24786581
  • "The winner of the story-telling competition in this class is Lina. Congratulations, Lina!" → brainly.co.id/tugas/23238391
  • "How many rooms are there? Mention them!" → brainly.co.id/tugas/43126988
  • "The writer is Sasha" → brainly.co.id/tugas/43068470
  • "My friends are learning English" → brainly.co.id/tugas/43009559
  • "Please listen and practice your pronunciation in your spare time" → brainly.co.id/tugas/42863123
  • "What expressions be used to apologise?" → brainly.co.id/tugas/42708072
  • "How many people are in the dialogue?" → brainly.co.id/tugas/42588424
  • "The bend is on merdeka street" → brainly.co.id/tugas/42284816
  • Soal tentang dialog antara Edo dan Slamet → brainly.co.id/tugas/42222401
  • "Don't be busy with yourself" → brainly.co.id/tugas/41963956
  • "Change the sentences into negative or intrrogative in simple present tense!" → brainly.co.id/tugas/41848282
  • "Which picture is suitable with this notice?" → brainly.co.id/tugas/39903574

Materi menerjemahkan kalimat ke bahasa Inggris:

  • "Di mana dialog (itu) mungkin terjadi?" → brainly.co.id/tugas/17084796
  • "Nama saya Widya" → brainly.co.id/tugas/26535151

゛Detail Jawaban ┐
  • Jenjang: Umum
  • Mapel: Bahasa Inggris
  • Materi: Menerjemahkan
  • Kode: 5
  • Kata kunci: Menerjemahkan ke bahasa Indonesia, dialog, Lina, Udin, Beni, Siti, Edo, Dayu

#SolusiBrainly

Apakah kamu tahu jawabannya? Tambahkan di sini!

Can't find the answer?

Log in dengan Google

atau

Lupa password kamu?

Saya tidak punya akun, dan saya ingin Daftar

Pilih bahasa dan wilayah
How much to ban the user?
1 hour 1 day 100 years