Jawaban:
Lokasi geografis di sekitar garis ekuator atau garis khatulistiwa membuat seluruh negara-negara Asia Tenggara beriklim tropis.
Karena beriklim sama, Asia Tenggara relatif punya kekayaan alam yang sama.
Dikutip dari situs resmi ASEAN di ASEAN.org, wilayah Asia Tenggara menguasai empat titik keanekaragaman hayati.
Tiga dari 17 negara paling beragam di dunia adalah anggota Asia Tenggara. Mereka adalah Indonesia, Malaysia, dan Filipina.
Wilayah Asia Tenggara menjadi rumah bagi 9 persen burung endemik dan 11 persen spesies mamalia. Ini membuat Asia Tenggara wilayah dengan proporsi burung endemik dan mamalia terbesar di dunia.
Penjelasan:
maaf kalo salah:)