Bidang studi:
Ujian NasionalPenulis:
amarirojasDibuat:
1 tahun laluJawaban:
Preset temperature yang cocok untuk langit berawan atau cloudy adalah di level 6500 - 8000 K
Penjelasan:
Pertanyaan ini berkaitan dengan pengaturan White Balance (keseimbangan warna putih) saat menggunakan kamera digital untuk mengambil foto agar menarik.
Konsep White Balance pada prinsipnya adalah pengaturan warna yang dilakukan pada saat proses pengambilan foto pada aktivitas fotografi.
Setiap warna, tingkat kecerahannya diukur oleh temperatur nya dengan menggunakan satuan Kelvin atau disingkat K.
Setiap keadaan membutuhkan tingkat kecerahan warna yang berbeda agar hasil foto yang dihasilkan terlihat lebih hidup dan menarik.
Pada kamera digital untuk pengguna umum, faslitas white balance ini telah bersifat otomatis, sehingga kamera yang menebak sendiri suhu warna yang dibutuhkan berdasarkan keadaan proses pemotretan.
Namun pada kamera digital semiprofesional maupun kamera digital profesional, fasilitas white balance nya bisa diatur sesuai keinginan si fotografernya demi mendapatkan hasil fotografi terbaik menurut selera si fotografer.
Pengaturan white balance ini lah yang rutin disebut dengan 'Preset Temperature'.
Umumnya ada 7 tipe preset temperature berdasarkan ukuran suhu warna putih yang digunakan, seperti tampilan yang terlihat di lampiran.
info lain tentang white balance: https://brainly.co.id/tugas/1582801
#BelajarBersamaBrainly
Penulis:
romeo0o7l
Nilai jawaban:
3