Jawaban:
Contoh bahan limbah organik berbentuk bangun datar yaitu :
- Dedaunan
- Kulit buah/ sayuran
- Cangkang telur
- Kertas
Contoh bahan limbah anorganik berbentuk bangun datar yaitu :
Penjelasan:
Bangun datar adalah sebutan untuk bangunan-bangunan dua dimensi. Bangunan dua dimensi adalah bangun datar yang memiliki luas dan keliling. Atau bangun yang hanya terlihat dari dua arah atau dua sisi. Dapat disimpulkan berarti limbah berbentuk bangun datar adalah suatu bahan sisa yang sudah tidak terpakai dan berbentuk dua dimensi.
Limbah ini terbagi dua yaitu :
- Limbah organik atau limbah yang bisa dengan mudah untuk diuraikan atau mudah membusuk.
Contoh dari jenis limbah ini yaitu :
- Dedaunan
- Kulit telur
- Kulit buah atau sayuran
- Limbah anorganik, limbah jenis ini adalah limbah yang berwujud padat, dan sulit untuk diuraikan atau bahkan tidak bisa membusuk.
Contoh dari jenis limbah ini yaitu :
- Sampah plastik
- Logam
- Kaca
- Plastic
- Kaleng
Baca juga tentang contoh kerajinan dari limbah organik dan anorganik di https://brainly.co.id/tugas/387563
#BelajarBersamaBrainly