Jawaban:
Setelah nabi wafat menimbulkan duka mendalam bagi para sahabat. Duka itu menyelimuti umat Islam di Madinah pada Senin 12 Rabiul Awwal tahun 11 Hijriyah atau 8 Juni 632 Masehi, kurang lebih 1.387 tahun yang lalu.
Saat nabi wafat menimbulkan kesedihan mendalam bagi Umar bin Khattab, juga Abu Bakar Ash Shidiq.
Umar mulanya tak bisa menerima kabar wafatnya Nabi Muhammad SAW. "Engkau Dusta," kata Umar kepada orang-orang yang menangis atas wafatnya Rasulullah. Bahkan dia nyaris mengacungkan pedang, mengancam akan membunuh siapa pun yang menyebut Rasulullah telah wafat.
Penjelasan:
semoga membantu (ʘᴗʘ✿)