Mapel : PKn
Kelas : SD
Bab : Hasil sidang BPUPKI
Jawaban:
Hal yang tidak dibahas pada sidang BPUPKI kedua adalah C. Dasar Negara
Penjelasan:
Pada sidang BPUPKI yang ke-dua, hanya membahas mengenai
- Rancangan undang-undang dasar
- Rancangan bentuk negara
- Rancangan wilayah negara
Berarti, rancangan dasar negara tidak termasuk ke dalam hasil keputusan sidang BPUPKI yang ke dua. Melainkan, pada sidang BPUPKI yang pertama, menghasilkan keputusan mengenai dasar negara Indonesia, yang diusulkan dan diajukan oleh Mohammad Yamin, Ir. Soekarno dan Mr. Soepomo. Berarti jawaban yang paling tepat adalah C. Dasar Negara.
Pelajari lebih lanjut contoh soal lain mengenai materi https://brainly.co.id/tugas/14505833
#BelajarBersamaBrainly