Dibawah ini yang termasuk kelompok tidak teratur adalah ... . A. kerumunan, massa dan publik B. kelompok sendiri dan kelompok luar C. kelompok formal dan kelompok informal D. kelompok primer dan kelompok sekunder E. kelompok kemasyarakatan dan kelompok asosiasi

Jawaban 1

Jawaban:

A. kerumunan, massa dan publik

Penjelasan:

Kelompok sosial yang tidak teratur dibedakan menjadi 2 golongan, yakni kerumunan dan publik. Kerumunan adalah kumpulan orang yang tidak teratur, terjadi secara spontan, bersifat sementara. Publik merupakan sebuah kelompok yang dimana tidaklah berupa kesatuan. Interaksi yang dimana terjadi biasanya dikarenakan alat bantu komunikasi seperti tv, internet, film.

Apakah kamu tahu jawabannya? Tambahkan di sini!

Can't find the answer?

Log in dengan Google

atau

Lupa password kamu?

Saya tidak punya akun, dan saya ingin Daftar

Pilih bahasa dan wilayah
How much to ban the user?
1 hour 1 day 100 years