apa arti tanda jenda / / ​

  • drugie-predmety

    Bidang studi:

    Seni
  • Penulis:

    maestro
  • Dibuat:

    1 tahun lalu

Jawaban 2

Jawaban:

Maksudnya tanda jeda?

Tanda jeda adalah tanda berhenti

seperti titik (.)

Penjelasan:

Itu setahu saya

Arti tanda jeda / dalam memaknai puisi adalah berhenti sebentar utnuk mengambil napas.

Arti tanda jeda // dalam memaknai puisi adalah berhenti agak lama.

Pembahasan

Pemenggalan kalimat atau jeda harus diperhatikan dalam membaca puisi agar puisi tersebut enak didengar dan mudah dipahami isinya.

Tanda jeda dalam membaca puisi:

/ = berhenti sejenak untuk mengambil napas, biasanya karena ada koma atau di tengah baris.

// = berhenti agak lama, biasanya adanya koma di akhir baris atau ganti baris

/// = berhenti lama sekali, biasanya pada akhir baris terakhir atau akhir dari puisi.

Apakah kamu tahu jawabannya? Tambahkan di sini!

Can't find the answer?

Log in dengan Google

atau

Lupa password kamu?

Saya tidak punya akun, dan saya ingin Daftar

Pilih bahasa dan wilayah
How much to ban the user?
1 hour 1 day 100 years