Jawaban:
Pada awal kemerdekaan, PKI Sepenuhnya mendukung pemerintah dan berupaya menyorakkan Seruan anti imperialisme bersama rakyat.
setelah beberapa tahun merdeka, terjadi perseteruan antara Tentara Indonesia dengan PKI khususnya Soeh...
Soeharto takut bahwa PKI akan kembali memberontak kepada Indonesia, apalagi Dahulu PKI pernah memberontak dibawah pimpinan Muso , dan juga PKI banyak memenangkan suara di berbagai daerah.
dan Kemudian terjadilah Peristiwa Gerakan 30 September, atau G30S
Penulis:
nolaproctor
Nilai jawaban:
5