1. Apa manfaat merawat tanaman di sekolah?Jawab:....2.Dodi melihat Yuda membersihkan sampah di sekitar tanaman.Apa yang sebaiknya Dodi lakukan?Jawab:.....3. Mengapa siswa yang mendapat giliran piket membersihkan kelasharus datang ke sekolah lebih awal?Jawab:......4. Apa manfaat piket membersihkan kelas?Jawab:.......5. Sebutkan aturan dalam melaksanakan tugas kelompok di sekolah!Jáwab:....​

Jawaban 1

Jawaban:

1.) Makin banyak tumbuhan/tanaman maka semakin sejuk udara di sekitar sekolah. Hal ini karena tanaman memproduksi oksigen. Tanaman seperti pohon berdaun lebat juga bermanfaat melindungi dari sinar matahari yang berlebih sehingga sekolah menjadi teduh dan nyaman.

2.) Membantunya

3.) Siswa yang mendapat giliran piket datangnya harus awal. Hal ini dikarenakan petugas piket memiliki pekerjaan tambahan sebelum pelajaran dimulai yaitu membersihkan kelas sehingga dengan datang lebih awal dan menyelesaikan pekerjaan piketnya lebih awal, maka pelajaran sekolahnya tidak akan terganggu.

4.) -menciptakan lingkungan kelas yang bersih.

-belajar gotong royong dengan teman satu jadwal piket kelas.

-adanya rasa tanggung jawab terhadap kebersihan lingkungan sekitar kelas.

5.) -menjaga nama baik kelompok.

-saling membantu sama lain.

-bekerja bersama dengan kelompoknya. -mengutamakan kepentingan kelompok, daripada kepentingan pribadi.

-saling bermusyawarah sesama kelompok.

Apakah kamu tahu jawabannya? Tambahkan di sini!

Can't find the answer?

Log in dengan Google

atau

Lupa password kamu?

Saya tidak punya akun, dan saya ingin Daftar

Pilih bahasa dan wilayah
How much to ban the user?
1 hour 1 day 100 years