14. Gerakan merentangkan lengan ke samping bertujuan untuk .... Soal HOTS a. melatih otot perut dan pinggang b. melatih otot lengan bagian bawah c. melatih otot dada dan punggung d. melatih otot lengan dan badan bagian samping 15 Rangkaian gerak yang tidak terputus dalam senam irama disebut .... a. kontinuitas C. irama b. ritme d. kelentukan lu​

Jawaban 1

Jawaban:

14) D. Melatih otot lengan dan badan bagian samping.

15) A. Kontinuitas

Penjelasan:

14.

merentangkan kedua tangan ke samping. Hal ini terdapat pada gerakan langkah biasa atau looppas yang dilakukan dengan mengayunkan lengan ke samping. dan gerakan ini dapat melatih otot lengan dan badan bagian samping.

15.

Kontinuitas gerakan

Dalam senam irama, kontinuitas atau kesinambungan berarti gerakan harus dilakukan secara terus menerus tanpa terputus. Apabila satu gerakan sudah selesai dilakukan, maka akan dilanjutkan ke gerakan yang lain.

Apakah kamu tahu jawabannya? Tambahkan di sini!

Can't find the answer?

Log in dengan Google

atau

Lupa password kamu?

Saya tidak punya akun, dan saya ingin Daftar

Pilih bahasa dan wilayah
How much to ban the user?
1 hour 1 day 100 years