Jawaban:
Diantara reaksi redoks berikut ini yang sudah setara adalah…
A.) 4[tex]H_{2}O[/tex] + [tex]MnO^{-} _{4}[/tex] + 6[tex]I^{-}[/tex] → 2[tex]MnO_{2}[/tex] + 8[tex]OH^{-}[/tex] + 3[tex]I_{2}[/tex]
B.) 3P + 5[tex]NO^{-} _{3}[/tex] + 4[tex]OH^{-}[/tex] → 3[tex]PO^{3-} _{4}[/tex] + 2[tex]H_{2}O[/tex] + 5NO
C.) [tex]Cl_{2}[/tex] + 2[tex]OH^{-}[/tex] + [tex]IO^{-} _{3}[/tex] → 2[tex]Cl^{-}[/tex] + [tex]IO^{-} _{4}[/tex] + 2[tex]H_{2}O[/tex]
D.) 11[tex]OH^{-}[/tex] + 6[tex]Cl_{2}[/tex] → 10[tex]Cl^{-}[/tex] + 2[tex]ClO^{-} _{3}[/tex] + 6[tex]H_{2}O[/tex]
E.) 8[tex]MnO_{4}[/tex] + 3[tex]NH_{3}[/tex] → 8[tex]MnO_{2}[/tex] + 2[tex]H_{2}O[/tex] + 5[tex]OH^{-}[/tex] + 3[tex]NO^{-} _{3}[/tex]
Penjelasan:
Reaksi redoks dinyatakan sudah setara jika jumlah atom dan muatan di ruas kiri (pereaksi) dan ruas kanan (hasil reaksi) sudah sama.
Untuk pilihan A:
- Jumlah atom H di ruas kiri = 8, dan di kanan = 8
- Jumlah atom O di ruas kiri = 8, dan di kanan = 12
- Jumlah atom Mn di ruas kiri = 1, dan di kanan = 2
- Jumlah atom I di ruas kiri = 6, dan di kanan = 6
- Jumlah muatan di ruas kiri = -7, dan di kanan = -8
- Dalam reaksi tersebut, atom O, Mn dan muatanya belum sama antara ruas kiri dan kanan, jadi reaksi tersebut belum setara.
Untuk pilihan B:
- Jumlah atom P di ruas kiri = 3, dan di kanan = 3
- Jumlah atom N di ruas kiri = 5, dan di kanan = 5
- Jumlah atom O di ruas kiri = 19, dan di kanan = 19
- Jumlah atom H di ruas kiri = 4, dan di kanan = 4
- Jumlah muatan di ruas kiri = -9, dan di kanan = -9
- Dalam reaksi tersebut, semua atom dan muatanya sudah sama di ruas kiri dan kanan jadi reaksi tersebut sudah setara.
Untuk pilihan C:
- Jumlah atom Cl di ruas kiri = 2, dan di kanan = 2
- Jumlah atom O di ruas kiri = 5, dan di kanan = 6
- Jumlah atom H di ruas kiri = 2, dan di ruas kanan = 4
- Jumlah atom I di ruas kiri = 1, dan di kanan = 1
- Jumlah muatan di ruas kiri = -3, dan di kanan = -3
- Dalam reaksi tersebut, atom O dan H belum sama antara ruas kiri dan kanan, jadi reaksi tersebut belum setara.
Untuk pilihan D:
- Jumlah atom Cl di ruas kiri = 12, dan di kanan = 12
- Jumlah atom O di ruas kiri = 11, dan di kanan = 12
- Jumlah atom H di ruas kiri = 11, dan di ruas kanan = 12
- Jumlah muatan di ruas kiri = -11, dan di kanan = -12
- Dalam reaksi tersebut, atom O, H dan muatanya belum sama antara ruas kiri dan kanan, jadi reaksi tersebut belum setara.
Untuk pilihan E:
- Jumlah atom Mn di ruas kiri = 8, dan di kanan = 8
- Jumlah atom O di ruas kiri = 32, dan di kanan = 32
- Jumlah atom N di ruas kiri = 3, dan di ruas kanan = 3
- Jumlah atom H di ruas kiri = 9, dan di ruas kanan = 9
- Jumlah muatan di ruas kiri = 0, dan di kanan = -8
- Dalam reaksi tersebut, muatanya belum sama antara ruas kiri dan kanan, jadi reaksi tersebut belum setara.
Jadi reaksi yang sudah setara adalah jawaban (B)
3P + 5[tex]NO^{-} _{3}[/tex] + 4[tex]OH^{-}[/tex] → 3[tex]PO^{3-} _{4}[/tex] + 2[tex]H_{2}O[/tex] + 5NO
Materi tentang penyetaraan persamaan reaksi redoks dapat di simak pada link berikut:
https://brainly.co.id/tugas/43071188
#BelajarBersamaBrainly