Jawaban:
Himpunan pasangan berurutan berikut yang merupakan fungsi adalah:
a. {(1 , p), (2 , 9), (3, r), (4 , s)}
b. {(2 , 3), (4, 5), (6, 3), (8 , 5)}
c. {(2 , 2), (4 , 2), (5,2), (7, 2)}
d. {(a , 1), (b , 2), (c , 3), (d, 4)}
Himpunan pasangan berurutan berikut yang bukan merupakan fungsi adalah:
e. {(5, 6), (5,3), (4, 6), (4,3)}
Penjelasan:
Yang merupakan fungsi adalah himpunan pasangan berurutan yang nilai x-nya tidak ada yang sama , yakni:
a. {(1 , p), (2 , 9), (3, r), (4 , s)}
b. {(2 , 3), (4, 5), (6, 3), (8 , 5)}
c. {(2 , 2), (4 , 2), (5,2), (7, 2)}
d. {(a , 1), (b , 2), (c , 3), (d, 4)}
Yang bukan merupakan fungsi adalah:
e. {(5, 6), (5,3), (4, 6), (4,3)}
Alasannya adalah ada nilai x yang sama yakni 5
Pelajari lebih lanjut tentang Fungsi pada
brainly.co.id/tugas/13797649
#FFT#
Maap klo salah y ಥ⌣ಥ