Jawaban:
Manfaat Terumbu Karang Secara Ekonomi
Secara ekonomi, terumbu karang merupakan sumber perikanan yang tinggi. Karena di dalamnya hidup berbagai jenis ikan yang dapat ditangkap untuk kebutuhan pangan manusia. Selain itu, terumbu karang juga merupakan sumber obat-obatan. ... Sebagai sumber perikanan dan sumber obat.
Penulis:
trippiq1c
Nilai jawaban:
9