Jawaban:
1.Cara menemukan makna dalam teks ialah dengan membaca dan mencermati seluruh kalimat dalam teks kemudian carilah inti atau pembahasan pokok dari teks tersebut.
2.membuat judul laporan percobaan, menyusun kalimat pembukaan berisi tujuan, alat dan bahan, menyusun isi laporan percobaan yang mengenai proses yang berisi langkah-langkah di dalam percobaan, menulis kalimat penutup yang berisi hasil dan kesimpulan percobaan.
3.Merumuskan masalah. Merumuskan hipotesa. Menyusun kerangka teori.
4.Untuk mendapatkan suatu objek atau hal yang dideskripsi dalam sebuah teks.
5.Judul laporan. Pendahuluan. • latar belakang. • rumusan masalah. • tujuan. Landasan teori
6.karena teks laporan hasil observasi memuat klasifikasi tentang jenis obyek tertentu sesuai dengan kriteria tertentu.
7.menandai kata, kalimat, atau makna kata dan kalimat salah. memperbaiki kata, kalimat, atau makna kata dan kalimat sesuai unsur kebahasaan. menulis kembali teks tersebut sehingga menjadi teks rekaman percobaan yang baik dan benar.
8.pembuka/pengantar hal yang akan disampaikan.
9. rangkuman dari seluruh data yang ada, pernyataan umum, manfaat objek
10. Dina tinggal di Jalan Bunga