Jawaban:
HINGGA MATAHARI TERBENAM SEMPURNA HINGGA TERLIHAT GELAP
Penjelasan:
Q.S HUD AYAT 114 PERINTAH MELAKSANKAN SHALAT MAGHRIB
Dan laksanakanlah shalat pada kedua ujung siang (pagi dan petang) dan pada bagian permulaan malam. Perbuatan perbuatan baik itu menghapus kesalahan-kesalahan. Itulah peringatan bagi orang-orang yang selalu mengingat (Allah).
Asbabun Nuzul ayat 114 Menurut Ibnu Mas'ud & ayat ini diturunkan berkenaan dengan seorang laki-laki yang suatu ketika mencium perempuan yang bukan mahramnya, kemudian laki-laki tersebut datang menghadap Rasulullah as dan menceritakan perbuatannya. (HR. Al-bukhari&muslim)