Bidang studi:
FisikaPenulis:
alexishernandezDibuat:
1 tahun laluSoal :
Yang Termasuk Gerak Lurus Berubah Beraturan Adalah
Jawaban :
B. Benda Jatuh
Penjelasan :
Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB) adalah gerak lurus dimana benda memiliki kecepatan (v) yang berubah secara beraturan, karena adanya percepatan atau perlambatan (a) yang besarnya tetap
Contoh GLBB Dipercepat :
1. Apel yang jatuh dari pohonnya
2. Orang naik sepeda di turunan bidang miring
3. Air yang jatuh dari atas ke bawah seperti air terjun
4. Meteor yang jatuh ke bumi
5. Pesawat saat take off atau lepas landas
6. Balapan Moto GP saat Start pertama kali dan saat masuk garis finish
Penulis:
nathanmckee
Nilai jawaban:
7